Lompat ke isi utama
Berita
Apel Kesiapan Pengawasan Verifikasi Faktual Calon Perseorangan
humas
Apel Kesiapan Pengawasan Verifikasi Faktual Calon Perseorangan di Kantor Bawaslu Sekadau, Rabu (24/6) dipimpin langsung oleh pimpinan Bawaslu Provinsi Kalimantan Barat Faisal Riza. 
Posko pengaduan Verfak pilkada sekadau 2020
humas
#SahabatBawasluBawaslu Sekadau membuka posko pengaduan pelanggaran Verifikasi faktual syarat dukungan calon perseorangan pada pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sekadau tahun 2020 yang akan dilaksanakan 24 Juni s/d 12 Juli 2020.
Pengawas Pemilu di Sekadau Diberikan Bimbingan Psikologi Jelang Pilkada 2020
humas
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Sekadau mengadakan bimbingan psikologi bagi seluruh pengawas pemilu. Bimbingan psikologi ini dinilai penting mengingat Pilkada 2020 berlangsung di tengah pandemi Covid-19.
Netralitas pejabat negara,pejabat daerah, pejabat ASN, TNI, Polri dan Kepala Desa dalam pilkada 2020
humas
#SahabatBawaslu Netralitas pejabat negara,pejabat daerah, pejabat ASN, TNI, Polri dan Kepala Desa dalam pilkada sudah diatur dalam UU No. 10 tahun 2016 Pasal 71 Ayat 1 dan UU No.
Melalui Rakernis  Secara  Daring, Bawaslu Kabupaten Sekadau Ikuti Sosialisasi Tata Cara Penyelesaian Sengketa Oleh Bawasl
humas
Pimpinan Bawaslu Kabupaten Sekadau beserta staf Divisi Penyelesaian Sengketa mengikuti Rakernis Sosialisasi Tatacara Penyelsaian Sengketa Sesuai Dengan Perbawaslu Nomor 02 Tahun 2020 yang diselenggarakan oleh Bawaslu secara daring melalui zoom cloud meeting. Selasa, (16/6/2020).